Rabu, 13 Februari 2013

Apa itu Multiply

Multiply adalah sebuah situs e commerce yang menghubungkan para penjual dan pembeli secara online. Multiply berkantor pusat di Jakarta. Sebelumnya. Multiply dikenal sebagai sebuah situs jejaring sosial untuk berbagi foto. video. musik. blog dan lain lainnya. Kantor Pusat Multiply sebelum di Jakarta adalah di Florida. Amerika Serikat. Jutaan pembelanja di Filipina. Indonesia. Malaysia. Singapura. Thailand dan Vietnam telah menjadikan Multiply tujuan belanja favorit. Dengan puluhan ribu penjual online dengan ratusan ribu barang unik dan menarik. belanja di Multiply layaknya mengunjungi pusat perbelanjaan dengan teman dan keluarga. namun lebih mudah dan nyaman. Kesuksesan Multiply dibangun atas inovasi dan teknologi kreatif. Penjual dapat mendayagunakan foto resolusi tinggi yang semakin menjadikan produk jualan mereka lebih representatif. Menawarkan penyimpanan file tanpa batas and alat sunting online. Multiply tetap menjaga privasi penggunanya. alhasil pengguna hanya berbagi informasi yang mereka inginkan dengan orang yang mereka inginkan. Dilengkapi dengan teknologi terdepan. namun tetap mudah digunakan. Multiply memfasilitasi penggunanya untuk membangun pasar online terbesar di kawasan ini.

http://comkifotseo.multiply.com

http://comkifotseo.multiply.com/journal

Multiply Commerce adalah platform terbaru di Multiply yang menampilkan fitur fitur baru untuk mendukung kegiatan e commerce di Multiply. menjadikannya lebih mudah. aman dan nyaman bagi para penjual dan pembeli untuk berinteraksi tanpa menanggalkan rasa akrab yang sudah terbangun selama ini. Multiply Commerce hadir dengan fitur yang membuat proses berjualan menjadi semakin rapi dan terintegrasi dengan baik dimana semua fitur ini bisa dinikmati siapapun yang membuka toko di Multiply. Setiap toko di Multiply dapat dikustomisasi sedemikian rupa agar sesuai dengan identitas brand yang bersangkutan. Dengan dilengkapinya Multiply dengan fungsi e commerce. maka Multiply telah mulai berevolusi menjadi solusi Social Commerce terbesar di Indonesia. Social Commerce ini adalah e commerce platform yang memiliki fungsi fungsi interaksi sosial. sehingga terciptalah e commerce yang sangat Indonesia. dimana semua orang dapat melakukan kegiatan jualan dan belanja seperti di kehidupan sehari hari belanja sambil berinteraksi dan bersosialisasi. http://informasiterbaik.abatasa.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar